Saturday

Tips Memunculkan Tab Earning / Penghasilan

Selamat datang di Blog taharonqi.blogspot.com, kali ini saya akan sedikit berbagi cara/tips memunculkan tab Earning/Penghasilan pada Dasbor Blogger sobat, karna jika kita ingin mendaftar pada Google AdSense kita diharuskan mendaftar pada blogger itu sendiri, kenapa cara/tips ini saya bagikan, karna beberapa waktu yang lalu saya mencoba ingin mendaftar Google AdSense tapi kebingungan karna pada dasbor tidak ada tab Earning/Penghasilan, setelah obrak-abrik sana sini akhirnya ketemu juga. Permasalahan kenapa tab Earning/Penghasilan tidak muncul itu terletak pada bahasa blog yang kita gunakan. Untuk memunculkan tab Earning/Penghasilan ikuti langkah-langkah berikut :
  • Login ke Akun Blogger sobat
  • Pilih Setelan
  • Pilih Bahasa dan Pemformatan
  • Ganti Bahasa (menjadi bahasa Inggris)
  • Silakan Reload (tekan F5)
Gimana mudahkan?
Lihat gambar berikut jika belum paham


Mungkin itu saja yang dapat bagikan pada kesempatan kali ini, jika ada pertanyaan sobat bisa berkomentar, terima kasih.

2 comments:

  1. Tentu beruntung bagi mereka yang bisa masuk dalam lingkaran elit pengiklan Google AdSense. Saya kutip di Blogger caranya mudah untuk mendaftar. Kita dapat dengan mudah mendaftar dan membuat unit iklan dalam Blogger dengan mengeklik tab "Penghasilan" di dasbor. Setelah mendaftar, tetapkanlah di mana iklan akan ditampilkan dan Google AdSense akan menyajikannya begitu pendaftaran kita disetujui.

    AdSense menyajikan iklan yang relevan di blog kita. AdSense bekerja dengan mencocokkan iklan teks dan gambar dengan blog kita, berdasarkan konten dan pengunjungnya. Iklan dibuat dan dibayar oleh pengiklan yang ingin mempromosikan produk mereka.

    Selamat dan sukses bagi para Blogger yang telah diterima oleh Google AdSense. Terima kasih sharing dan motivasinya. Salam cemerlang.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sama-sama gan,
      senang rasanya bisa berbagi.
      salam blogger gan.

      Delete